INFORMASI PPDB 2020

Hal-Hal yang perlu  dipersiapkan untuk Pendaftaran Online 2020/2021 yaitu:

  1. Mengisi Formulir Online pada Link : https://ppdb.manlabuhanbatu.sch.id  Pada Tanggal 06 – 09 Mei 2020 sesuai dengan jadwal.
  2. Mempunyai email gmail/Gmail (Google Mail ) pribadi sesuai dengan nama calon peserta didik.
  3. Mempunyai No.WA yang aktif dan selalu siap untuk mendapatkan informasi selanjutnya dari Madrasah.
  4. File scan Pasphoto ukuran 3 x 4 dengan background merah dalam bentuk file jpg/ jpeg
  5. File Scan Kartu Keluarga, Akte Kelahiran
  6. File Scan Surat Keterangan Kelulusan atau SKL
  7. File Scan tanda bukti NISN peserta dalam bentuk JPG/JPEG
  8. File Scan Kartu Indonesia Pintar(KIP) bagi yang memiliki
  9. File Scan Sertifikat Asli Prestasi di bidang Akademik (KSM/OSN)Maupun Non Akademik Tingkat Nasional.
  10. Peserta yang lulus tahap seleksi berkas dapat mencetak kartu peserta yang akan dikirim secara otomatis di email peserta yang terdaftar sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
  11. Tes Akademik akan berlangsung sesuai jadwal yang ditentukan dengan menggunakan Gadget Android (HP/Tablet) dengan Aplikasi EXAMBRO (dapat di install melalui playstore android) dan akan di informasikan selanjutnya melalui web https://manlabuhanbatu.sch.id atau WA calon peserta.
  12. Tes Praktik dilakukan dengan cara Online dan akan diberitahukan selanjutnya ke No.WA Masing-masing calon peserta.

INFORMASI PENTING :

  • Wajib mempunyai akun email gmail (google mail) sendiri dan tidak punya orang lain sesuai dengan nama calon peserta didik.
  • HP/ WA harus aktif selama masih proses pendaftaran online hingga hasil akhir pengumuman kelulusan.